Pada abad ke-21, dibandingkan dengan 100 tahun yang lalu, perang senjata militer hampir sudah tidak pernah dilakukan, mengingat betapa besarnya kerusakan yang memiliki dampak jangka panjang terhadap orang-orang yang tidak bersalah. Berbagai film-film perang pun diproduksi untuk menceritakan kembali kisah-kisah perang masa lalu yang kelam, atau pun cerita-cerita perang fiksional yang murni bertujuan menghibur atau menggerakkan penonton. Berbagai negara seperti Cina, Indonesia, Jepang dan Rusia memiliki tradisi film perang masing-masing, berpusat terhadap perang revolusioner mereka dengan mengambil inspirasi dalam berbagai bentuk, dari action dan drama historis hingga romansa perang. Di artikel ini, kami akan merangkum film-film perang terbaik, termasuk film perang dunia dan film perang kerajaan.

Bagian 1: 10 Film Perang Terbaik 2022

Bagian 2: 10 Film Perang Terbaik 2021

Bagian 3: 10 Film Perang Terbaik 2020

Bagian 4: 10 Film Perang Terbaik 2019

Bagian 5: Konklusi

Bagian 1: 10 Film Perang Terbaik 2022

1.   Halo

Pertarungan epik abad ke-26 yang melibatkan Alien yang mengancam keberadaan manusia.

Halo
TitleHalo
Release24 Maret 2022
GenreAction, Adventure, Sci-Fi
Duration1h
DirectorSteven Kane, Kyle Killen
StarsPablo Schreiber, Shabana Azmi, Natasha Culzac etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt2934286/?ref_=adv_li_i 

2.   Samrat Prithviraj 

Seorang pejuang yang tak kenal akut terlibat dalam sebuah kisah cinta yang epik.

Samrat Prithviraj
TitleSamrat Prithviraj
Release3 Juni 2022
GenreAction, Drama, History
Duration2h 15m
DirectorChandra Prakash Dwivedi
StarsAkshay Kumar, Manushi Chhillar, Sanjay Dutt etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9637132/?ref_=adv_li_i 

3.   Vikings: Valhalla

Seri lanjutan dari ‘Viking’ yang berlatar 100 tahun kemudian dan berpusat pada perjalanan Leif Erikson, Freydis, Hardrada dan Norman King William The Conqueror.

Vikings: Valhalla
TitleVikings: Valhalla
Release25 Februari 2022
GenreAction, Adventure, Drama
Duration51m
Episodes17
DirectorJeb Stuart
StarsSam Corlett, Leo Suter, Jóhannes Haukur Jóhannesson etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt11311302/?ref_=adv_li_i 

4.   The Conference

Pada tanggal 20 Januari 1942, perwakilan ternama dari rezim Nazi Jerman bertemu di sebuah vila di Berlin-Wannsee untuk pertemuan yang kemudian tercatat dalam sejarah sebagai Konferensi Wannsee, dimana sebuah pembunuhan sistematis terhadap 11 juta orang Yahudi direncanakan.

The Conference
TitleThe Conference
Release18 Januari 2022
GenreDrama, History, War
Duration1h 48m
DirectorMatti Geschonneck
StarsPhilipp Hochmair, Johannes Allmayer, Maximilian Bruckner etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt14321668/?ref_=adv_li_tt 

5.   Freedom’s Path

Sebuah persahabatan unik yang ditempa diantara seorang tentara dan budak yang melarikan diri, berpusat di sekitar  trek kereta api bawah tanah.

Freedom’s Path
TitleFreedom’s Path
Release14 April 2022
GenreDrama, History, War
Duration2h 11m
DirectorBrett Smith
StarsGerran Howell, RJ Cyler, Ewen Bremner, Harrison Gilbertson
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9378692/?ref_=adv_li_tt 

6.   Klondike

Mengisahkan keluarga Ukraina yang tinggal di perbatasan Ukraina dan Rusia selama awal perang dimulai. Irka menolak untuk meninggalkan rumahnya bahkan ketika desanya sudah diambil alih oleh angkatan bersenjata. Tak lama setelah mereka menemukan diri mereka di pusat bencana udara internasional pada 17 Juli 2014.

Klondike
TitleKlondike
Release28 April 2022
GenreDrama, War
Duration1h 40m
DirectorMaryna Er Gorbach
StarsOksana Cherkashyna, Sergey Shadrin, Oleg Schcherbina etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt16315948/?ref_=adv_li_tt 

7.  Snipers

Kisah tentang penembak jitu Zhang Taofang, seorang tentara muda yang pada usia 22 memecahkan rekor selama perang Korea dengan dilaporkan membunuh atau melukai 214 tentara Amerika dengan 435 tembakan hanya dalam 32 hari.

Snipers
TitleSnipers
Release1 Februari 2022
GenreAction, Drama, War
Duration1h 36m
DirectorMo Zhang, Yimou Zhang
StarsYu Zhang, Yongsheng Chen, Yitie Liu etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt13317320/?ref_=adv_li_i 

8.  Out of the Darkness

Sebuah sekuel yang dramatis dan kuat dari ‘Into the Darkness’ yang mengikuti keluarga Skov dari tahun 1943 hingga akhir perang dunia II. Oposisi yang berkembang terhadap pendudukan dan meningkatnya brutalitas terhadap orang Jerman memberikan konsekuensi fatal terhadap keluarga tersebut. 

Out of the Darkness
TitleOut of the Darkness
Release21 April 2022
GenreDrama, War
Duration2h 32m
DirectorAnders Refn
StarsJesper Christensen, Bodil Jorgensen, Mads Reuther etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt18935954/?ref_=adv_li_tt 

9.   The Situation of Mehdi

Mehdi Bakeri, Komandan Divisi Ashura ke-31, ingin adiknya Hamid untuk kembali ke daerah itu dan menemaninya.

The Situation of Mehdi
TitleThe Situation of Mehdi
Release1 Februari 2022
GenreBiography, Drama, War
Duration1h 40m
DirectorHadi Hejazifar
StarsHadi Hejazifar, Zhila Shahi, Vahid Hejazifar
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt18072376/?ref_=adv_li_tt 

10.   Sniper, The White Raven

Seorang guru fisika Ukraina berusaha membalas dendam setelah menderita tragedi di tangan tentara penyerang di Donbas. Dia mengarahkan pandangannya terhadap seorang penembak jitu Rusia yang kemampuannya dapat mengubah gelombang konflik.

Sniper. The White Raven
TitleSniper. The White Raven
Release1 Juli 2022
GenreWar
Duration2h
DirectorMarian Bushan
StarsMaryna Koshkina, Andrey Mostrenko, Aldoshyn Pavlo etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt19465630/?ref_=adv_li_tt 

Bagian 2: 10 Film Perang Terbaik 2021

1.   Operation Mincemeat

Dua agen intelijen menggunakan sebuah mayat dan surat-surat palsu untuk mengecoh pasukan Jerman selama Perang Dunia II.

Operation Mincemeat
TitleOperation Mincemeat
Release11 Mei 2022
GenreDrama, War
Duration2h 8m
DirectorJohn Madden
StarsColin Firth, Matthew Macfadyen, Kelly Macdonald etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt1879016/?ref_=adv_li_tt 

2.   Benediction

Pencarian seumur hidup dari penyair perang abad ke-20 legendaris Siegfried Sassoon untuk keselamatan pribadinya, melalui pengalamannya dengan keluarga, perang, tulisannya dan hubungan rusaknya yang tak pernah terselesaikan, tanpa menyadari bahwa semuanya hanya dapat datang dari dirinya sendiri.

Benediction
TitleBenediction
Release23 Desember 2021
GenreBiography, Drama, War
Duration2h 17m
DirectorTerence Davies
StarsTom Blyth, Jack Lowden, Kate Phillips etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt6852178/?ref_=adv_li_tt 

3.   The Shadow in My Eye 

Nasib dari beberapa penduduk Kopenhagen dalam bahaya ketika sebuah misi pengeboman Perang Dunia II secara tidak sengaja menargetkan sekolah yang penuh dengan anak-anak.

The Shadow in My Eye
TitleThe Shadow in My Eye
Release9 Maret 2022
GenreDrama, History, War
Duration1h 47m
DirectorOle Bornedal
StarsAlex Hogh Andersen, Danica Curcic, Fanny Bornedal etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9170516/?ref_=adv_li_i 

4.   Snowdrop

Diadaptasi dari catatan tulisan seorang pria yang melarikan diri dari kamp penjara politik di Korea Utara, Snowdrop berlatar belakang Gerakan Demokrasi 1987 di Korea Selatan.

Snowdrop
TitleSnowdrop
Release18 Desember 2021
GenreCrime, Drama, Romance
Duration85m
Episodes16
DirectorJo Hyun-Tak
StarsJung Hae-In, Kim Jisoo, Yoo In-Na etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt13304700/?ref_=adv_li_tt 

5.   86

Republik San Magnolia berperang dengan negara tetangganya, Kekaisaran Giad. Kedua belah pihak setuju untuk menggunakan pesawat tak berawak untuk melaksanakan ‘perang tanpa korban’. Mengisahkan Lena yang memimpin pasukan drone bernama 86.

86
Title86
Release11 April 2021
GenreAnimasi, Action, Drama
Duration24m
Episodes24
DirectorToshimasa Ishii
StarsMaureen Price, Shoya Chiba, Ikumi Hasegawa
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt13718450/?ref_=adv_li_i 

6.   The Underground Railroad

Seorang wanita muda bernama Cora melakukan sebuah penemuan yang menakjubkan selama percobaannya untuk melarikan diri dari perbudakan di daerah Selatan yang dalam.

The Underground Railroad
TitleThe Underground Railroad
Release14 Mei 2021
GenreDrama, History, War
Duration59m
Episodes10
DirectorBarry Jenkins
StarsThuso Mbedu, Chase Dillon, Joel Edgerton etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt6704972/?ref_=adv_li_i 

7.   The Royal Game

Untuk menahan siksaan psikologis dari Gestapo, seorang pengacara yang dipenjara oleh Nazi mencari pertolongan di dunia Catur.

The Royal Game
TitleThe Royal Game
Release23 September 2021
GenreDrama, Thriller, War
Duration1h 50m
DirectorPhilipp Stölzl 
StarsOliver Masucci, Dieter Bernhardt, Elias Gabele etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt12058584/?ref_=adv_li_i 

8.   Alparslan: Büyük Selçuklu 

Prekuel dari film Awakening: The Great Seljuk. Mengisahkan kehidupan dan kemenangan dari Sultan Alparslan, sultan kedua dari dinasti Seljuk, yang kemenangannya memperluas daerah kekaisarannya di abad ke 11.

Alparslan: Büyük Selçuklu 
TitleAlparslan: Büyük Selçuklu 
Release8 November 2021
GenreAction, History, War
Duration2h
Episodes27
DirectorSedat Inci 
StarsBaris Arduç, Fahriye Evcen Özçivit, Mehmet Özgür etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt15087526/?ref_=adv_li_i 

9.   Onoda: 10,000 Nights in the Jungle

Ketika Jepang menyerah di akhir Perang Dunia II, tentara Hiroo Onoda melarikan diri ke hutan di Filipina untuk melanjutkan perangnya sendiri selama 10,000 hari lagi.

Onoda: 10,000 Nights in the Jungle
TitleOnoda: 10,000 Nights in the Jungle
Release21 Juli 2021
GenreAdventure, Drama, War
Duration2h 53m
DirectorArthur Harari
StarsYuya Endo, Kanji Tsuda, Yuya Matsuura etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9844938/?ref_=adv_li_tt 

10.   Shershaah 

Kisah prajurit India bernama Kapten Vikram Batra, yang menerima penghargaan PVC dan menjadi nama rumah tangga selama Perang Kargil di tahun 1999.

Shershaah
TitleShershaah
Release12 Agustus 2021
GenreAction, Biography, Drama
Duration2h15m
DirectorVishnuvardhan
StarsSidharth Malhotra, Kiara Advani, Shiv Panditt
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt10295212/?ref_=adv_li_tt 

Bagian 3: 10 Film Perang Terbaik 2020

1.   The Courier

Seorang pebisnis bernama Greville Wynne diminta pertolongan oleh sumber Rusia untuk mengakhiri krisis rudal Kuba.

The Courier
TitleThe Courier
Release19 Maret 2020
GenreDrama, History, Thriller
Duration1h 52m
DirectorDominic Cooke
StarsBenedict Cumberbatch, Merab Ninidze, Rachel Brosnahan etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt8368512/?ref_=adv_li_i

2.   Greyhound

Beberapa bulan setelah bergabungnya Amerika Serikat di Perang Dunia II, sebuah Komandan Angkatan Laut AS yang tidak berpengalaman diharuskan untuk memimpin sebuah konvoi sekutu yang sedang dibuntuti oleh sekelompok kapal selam Jerman.

Greyhound
TitleGreyhound
Release10 Juli 2020
GenreAction, Drama, History
Duration1h 31m
DirectorAaron Schneider
StarsTom Hanks, Elisabeth Shue, Stephen Graham etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt6048922/?ref_=adv_li_i 

3.   The Forgotten Battle

Pada saat Perang Dunia II 1994, seorang pilot pesawat layang Inggris, seorang anak laki-laki Belanda yang bertempur untuk Jerman dan seorang wanita muda berakhir terlibat dalam Pertempuran Schelde. Mereka dihadapkan pada pilihan yang berbeda dengan tujuan yang sama: kebebasan.

The Forgotten Battle
TitleThe Forgotten Battle
Release17 Desember 2020
GenreDrama, War
Duration2h 4m
DirectorMatthijs van Heijningen Jr.
StarsGijs Blom, Jamie Flatters, Susan Radder etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt10521092/?ref_=adv_li_i 

4.   Summerland

Selama Perang Dunia II, seorang wanita Inggris membuka hatinya untuk seorang pengungsi setelah awalnya memutuskan untuk menyingkirkannya dalam sebuah perjalanan mengharukan tentang kewanitaan, cinta dan persahabatan.

Summerland
TitleSummerland
Release31 Juli 2020
GenreDrama, Romance, War
Duration1h 39m
DirectorJessica Swale
StarsGemma Arterton, Gugu Mbatha-Raw, Penelope Wilton etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt6841122/?ref_=adv_li_i 

5.   Waiting for Anya

Selama Perang Dunia II, Jo, seorang gembala muda bersama dengan bantuan seorang janda, Horcada, membantu untuk menyelundupkan anak-anak Yahudi melewati perbatasan dari selatan Perancis ke Spanyol.

Waiting for Anya
TitleWaiting for Anya
Release7 Februari 2020
GenreDrama, Thriller, War
Duration1h 49m
DirectorBen Cookson
StarsNoah Schnapp, Thomas Kretschmann, Frederick Schmidt etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt7095476/?ref_=adv_li_i 

6.   The Good Lord Bird

Seorang budak anak laki-laki menjadi anggota keluarga tentara abolisionis Brown, dan menemukan dirinya dalam serangan di Harpers Ferry pada tahun 1859.

The Good Lord Bird
TitleThe Good Lord Bird
Release4 Oktober 2020
GenreDrama, History, War
Duration335m
Episodes7
DirectorEthan Hawke
StarsEthan Hawke, Hubert Point-Du Jour, Beau Knapp
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt3673480/?ref_=adv_li_i 

7.   Rise of Empires: Ottoman

Ottoman Sultan Mehmed II melangsungkan sebuah kampanye yang epik untuk merebut ibukota dari Konstantinopel, Bizantium yang membentuk perjalanan sejarah selama berabad-abad.

Rise of Empires: Ottoman
TitleRise of Empires: Ottoman
Release24 Januari 2020
GenreDocumentary, Drama, History
Duration44m
Episodes12
DirectorEmre Sahin
StarsCem Yiğit Üzümoğlu, Tommaso Basili, Selim Bayraktar etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9244578/?ref_=adv_li_i 

8.   Da 5 Bloods

Empat veteran perang Afrika-Amerika bertarung dengan manusia dan alam ketika mereka kembali ke Vietnam untuk mencari sisa-sisa dari pemimpin pasukan mereka yang sudah gugur dan kekayaan emas yang ia bantu mereka sembunyikan.

Da 5 Bloods
TitleDa 5 Bloods
Release12 Juni 2020
GenreAdventure, Drama, War
Duration2h 34m
DirectorSpike Lee
StarsDelroy Lindo, Jonathan Majors, Clarke Peters
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9777644/?ref_=adv_li_i 

9.   Persian Lessons

Seorang pemuda Yahudi berpura-pura menjadi orang Iran untuk menghindari eksekusi di sebuah kamp konsentrasi.

Persian Lessons
TitlePersian Lessons
Release24 September 2020
GenreDrama, War
Duration2h 7m
DirectorVadim Perelman
StarsNahuel Perez Biscayart, Lars Eidinger, Jonas Nay etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt9738784/?ref_=adv_li_i 

10.   Resistance

Kisah seorang pantomim Marcel Marceau saat ia bekerja dengan sekelompok pramuka Yahudi dan kelompok Perlawanan Prancis untuk menyelamatkan nyawa sepuluh ribu anak yatim piatu selama Perang Dunia II.

Resistance
TitleResistance
Release27 Maret 2020
GenreBiography, Drama, History
Duration2h
DirectorJonathan Jakubowicz
StarsJesse Eisenberg, Clémence Poésy, Matthias Schweighöfer
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt6914122/?ref_=adv_li_i 

Bagian 4: 10 Film Perang Terbaik 2019

1.   1917

Pada 6 April 1917, saat batalyon infanteri berkumpul untuk berangkat menuju wilayah musuh yang jauh, dua tentara berpacu dengan waktu, ditugaskan menyampaikan pesan yang akan menghentikan perjalanan 1600 orang ke jebakan maut. Film 1917 ini diambil dalam satu kali pengambilan saja selama 2 jam langsung.

Title1917
Release25 Desember 2020
GenreAction, Drama, War
Duration1h 59m
DirectorSam Mendes
StarsDean-Charles Chapman, George MacKay, Daniel Mays
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt8579674/?ref_=adv_li_i 

2.   Jojo Rabbit

Seorang pemuda Jerman di zaman Hitler yang pahlawan dan teman imajinernya adalah diktator negara tersebut dikejutkan dengan penemuannya bahwa ibunya sedang menyembunyikan seorang gadis Yahudi di rumah mereka.

Jojo Rabbit
TitleJojo Rabbit
Release18 Oktober 2019
GenreComedy, Drama, War
Duration1h 48m
DirectorTaika Waititi
StarsRoman Griffin Davis, Thomasin McKenzie, Scarlett Johansson etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt2584384/?ref_=adv_li_i 

3.   The King

Hal, pangeran bandel sekaligus pewaris tahta Inggris, dimahkotai Raja Henry V setelah ayahnya yang kejam meninggal. Setelah menjadi raja muda, ia harus mencampuri urusan politik istana, perang yang ditinggalkan oleh ayahnya serta ikatan emosional kehidupan masa lalunya.

The King
TitleThe King
Release1 November 2019
GenreBiography, Drama, History
Duration2h 20m
DirectorDavid Michod
StarsTom Glynn-Carney, Gabor Czap, Tom Fisher etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt7984766/?ref_=adv_li_i 

4.   The Outpost

Satu kelompok kecil tentara AS berperang melawan ratusan petarung Taliban di Afghanistan.

The Outpost
TitleThe Outpost
Release2 November 2019
GenreAction, Drama, History
Duration2h 3m
DirectorRod Lurie
StarsScott Easwood, Caleb Landry Jones, Orlando Bloom etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt3833480/?ref_=adv_li_i 

5.   Midway

Mengisahkan Pertarungan Midway, seperti yang diceritakan oleh para pemimpin dan pelaut yang mengalaminya.

Midway
TitleMidway
Release8 November 2019
GenreAction, Drama, History
Duration2h 18m
DirectorRoland Emmerich
StarsEd Skrein, Patrick Wilson, Woody Harrelson, Luke Evans etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt6924650/?ref_=adv_li_i 

6.   Official Secrets

Kisah nyata dari seorang whistleblower Inggris yang membocorkan informasi kepada media tentang sebuah operasi mata-mata ilegal NSA yang dirancang untuk mendorong dewan keamanan PBB untuk mensanksi aksi invasi Irak tahun 2003.

Official Secrets
TitleOfficial Secrets
Release30 Agustus 2019
GenreBiography, Crime, Drama
Duration1h 52m
DirectorGavin Hood
StarsKeira Knightley, Matt Smith, Matthew Goode
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt5431890/?ref_=adv_li_i 

7.   The Last Full Measure

34 tahun setelah kematiannya, Airman William H. “Pits” Pitsenbarger diberi dianugerahi kehormatan militer tertinggi bangsa untuk tindakan mulianya di medan perang.

The Last Full Measure
TitleThe Last Full Measure
Release19 Oktober 2019
GenreDrama, War
Duration1h 56m
DirectorTodd Robinson
StarsSebastian Stan, Alison Sudol, Asher Miles Fallica
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt0783640/?ref_=adv_li_i 

8.  Catch-22

Adaptasi seri terbatas tentang novel klasik Joseph Heller yang mengisahkan Kapten John Yossarian dan para penerbang dalam Perang Dunia II.

Catch-22
TitleCatch-22
Release17 Mei 2019
GenreAction, Adventure, Comedy
Duration45m
Episodes6
DirectorLuke Davis, David Michod
StarsChristopher Abbott, Kyle Chandler, Daniel David Stewart, Rafi Gavron
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt5056196/?ref_=adv_li_i 

9.   Catherine the Great

Kehidupan dan masa dari seorang wanita yang mereformasi kerajaan Rusia.

Catherine the Great
TitleCatherine the Great
Release21 Oktober 2019
GenreBiography, Drama, History
Duration60m
Episodes4
DirectorPhilip Martin
StarsHelen Mirren, Jason Clarke, Gina McKee etc
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt7243884/?ref_=adv_li_tt 

10.   Kurulus: Osman

Serial yang akan fokus pada kehidupan Osman bey, putra dari Ertugrul Gazi dan pendiri kekaisaran Ottoman. 

Kurulus: Osman
TitleKurulus: Osman
Release20 November 2019
GenreAction, Adventure, Drama
Duration2h
Episodes97
DirectorMehmet Bozdağ
StarsBurak Özçivit, Özge Törer, Yigit Ucan
Trailerhttps://www.imdb.com/title/tt11093718/?ref_=adv_li_i 

Bagian 5: Konklusi

Inilah rangkuman 10 film perang terbaik di tahun 2019, 2020, 2021 dan 2022 yang mencakup film perang dunia II, film perang kerajaan Ottoman serta banyak pertarungan-pertarungan masa lalu dari berbagai bangsa di dunia. Sudahkah anda menentukan film perang mana yang akan ditonton selanjutnya?

Chief Editor on Jun 22, 2022

Categories